Menderita maag atau asam lambung mungkin dapat mengganggu aktivitas sehari-hari.
Rasa sakit diperut yang ditimbulkannya, cukup membuat seseorang berhenti beraktivitas karena tak bisa menahan rasa sakit.
Jika anda menderita asam lambung lalu mencari buah buahan yang aman dikonsumsi mungkin beberapa buah-buahan berikut dapat jadi pilihan.
Dikutip dari potensibisnis.com dan kanal YouTube Saddam Ismail, berikut beberapa buah yang aman dikonsumsi bagi pengidap asam lambung:
1. Pisang
Memiliki tekstur yang lembut, membuat pisang akan mudah dicerna dalam tubuh.
Selain itu, buah pisang juga mengandung zat kalium.
Zat Kalium sangat baik untuk pengidap asam lambung.
2. Pepaya
Enzim Papain yang terkandung dalam pepaya, membuat proses pencernaan terbantu.
Selain itu, akan mampu menguraikan makanan dalam tubuh sehingga proses pencernaan makin lancar.
Mengkonsumsi Pepaya aman bagi pengidap asam lambung.
3. Apel
Kandungan kalsium, kalium dan magnesium dalam apel sangat baik untuk pengidap asam lambung.
Meskipun demikian, anda tidak direkomendasikan untuk mengkonsumsi apel yang masih mentah.
Apel yang berwarna hijau memiliki kadar asam, sehingga tidak baik untuk dikonsumsi pengidap asam lambung.
4. Air Kelapa
Minum air kelapa murni mampu menyembuhkan asam lambung.
Air kelapa bisa membantu tubuh mencerna makanan yang masuk.
Sehingga Air kelapa aman dikonsumsi oleh pengidap asam lambung.
aku tuh punya magh, mayan lama sih. tambah pula asam lambung. Jadi lbih suka makan pisang, apel pas ada, sama air kelapa. bikin fit juga sih karena kan kayak penetralisir gitu kan yak air kelapa tuh.
ReplyDeleteOh gitu ya Fel, aman berarti ya, thanks testimoninya Fel π π
DeleteSejak kapan manggil Fel? π€£πgak habis kejedot kan?
DeleteSejak kejedot hatimu π€£π€£
Deletehatiku empuk gini mana bisa kejedot ke orang
DeleteCie...
DeleteAku tuh Mayan lama punya magh apalagi kalo habis minum kopi perut rasanya melilit.
ReplyDeleteKalo apel terlalu mahal, mungkin enaknya makan pisang sama pepaya ya. Air kelapa murah tapi ngga punya pohonnya.π
Oh Mas maag juga, kaya Keza.
DeleteOh apel mahal kah, tahun 2000an aku beli seribu dpt 3 biji, iya makan pisang dan pepaya aja.
Air kelapa beli sama Masher aja biasanya ada tuh dia jual keliling sambil teriak Baso Baso π€£π€£π€¦♂️
Ke rumahku, om agus. Buanyak nih kelapa muda.
DeleteApel mahal, minta beliin bang jaey aja. Soalnya dia yg ngasih tauπ
Coba kopinya ganti gilus mas Agus.. Katanya ini nggak bikin perut melilit.. *Bukan Iklan..
Delete
Deleteπ€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£π€£
Ini ada Bos Satrio banyak apel nya, Fel π€£
DeleteNah tuh Mas Agus dapat rekomen kopi Gilus dari Mas Bayu π
bos satrio mah pelit sama bocil kwkwkw
DeleteOh kopi gilus ya, aku ngopinya yang sachet nya warna merah itu.
DeleteNtar coba gilus mix yang gula aren deh, semoga aman
Buah favorit dong.. Pisang sma pepaya.. π
ReplyDeleteMaag ini emang nyulitin hidup banget ya.. Aku nggak punya maag. Tapi setiap melihat teman yang maagnya lagi kambuh. Kasihan banget. Karena perut tuh katanya sakit melilit-lilit gitu..
Iya alhamdulillah saya juga ga punya maag. Walau ga maag pisang dan pepaya memang tetap favorit π
DeleteIya, melilit dan ga enak makan biasanya.
Apalagi dililit hutang, lebih ngga enak lagi.π
Deleteπ€£π€£π€£ππ
Deleteinfo bermanfaat....
ReplyDelete# Saya paling suka pisang, hampir tiap hari makan pisang.... ππ